Email merupakan surat elektronik yang sering kita gunakan dalam kehidupan sehari hari. Kita biasanya menggunakan email untuk bertukar informasi, atau mungkin untuk mendaftar media sosial seperti Facebook,Twitter, dll. atau mungkin juga untuk mengirim lamaran pekerjaan.
Materi Inti :
Karena manfaat email sangat banyak saya akan membagikan daftar penedia email barang kali ada yang berminat untuk membuat email baru. Oke langsung aja simak ya!
Daftar Penyedia Email Gratis 2016
1. Gmail
Gmail memiliki fitur penyimpanan yang cukup besar yaitu 15 GB. sangat besar bukan?, anda juga bisa mengelompokkan pesan yang anda terima.
Yahoo menyediakan penyimpanan yang sangat besar yaitu 1 TB. Cocok di gunakan untuk perusahaan. atau sekolah karena penyimpanannya sangat besar.
Hotmail memiliki domain email yang unik yaitu @hotmail.com dan @outlook.com.
4. AIM Mail
AIM mail atau AOL mail merupakan salah satu penyedia email gratis dengan domain @aol.com
5. GMX Mail
Kelebihan dari GMX mail yaitu bisa mengirim file lebih dari 50 mb. domainya juga unik yaitu @gmx.com dan @gmx.us
6. Inbox.com
Inbox.com mmemiliki penyimpanan data sebesar 5 GB.
7. mail.ru
Mail.ru merupakan penyedia email asal rusia. mail.ru memiliki domain yang cukup unik yaitu @mail.ru, @inbox.ru, @list.ru, @bk.ru
Terimakasih Telah Berkunjung Ke Blog Berbagi Ilmu
0 Response to "7 Daftar Penyedia Email Gratis 2016"
Post a Comment